Day 71 ( Menjadi Lebih Baik )

   Jodoh, rejeki, dan umur ada di tangan Tuhan. Sebagai manusia, kita hanya bisa pasrah dan berserah, dengan diiringi usaha senantiasa. Nah, di blog edisi kali ini, aku ingin berbagi kebahagiaan karena bertambahnya usia, sekaligus berkurangnya waktu hidup ku di bumi.    Puji Tuhan, kemarin, tepat di hari Minggu, tanggal 29 September...
Continue reading Day 71 ( Menjadi Lebih Baik )

Day 70 ( Usia Senja, Semangat Pagi )

   "Hardware memang lama, namun software harus selalu update mengikuti perkembangan era" Inti ucapan dari almarhum Eyang Habibie di atas, aku dengar saat menonton program mata najwa tahun 2016 silam. Kata-kata di atas juga mungkin mewakili semangat mbah Tukini, yang gambar nya ada di headline blog ini. Foto yang diambil sesaat, selepas kami...
Continue reading Day 70 ( Usia Senja, Semangat Pagi )

Day 69 ( Pengalaman Mengesankan )

   "Pengalaman adalah guru terbaik yang tak pernah lelah mengajarkan" Mungkin kata-kata di atas sangat tepat menggambarkan kondisi yang aku alami saat ini. Berkaca dari berbagai pengalaman yang aku rasakan, baik pahit, manis, suka, duka, bahkan canda tawa, akhirnya aku sampai pada titik terbaru dalam hidupku. Banyak yang gak bisa aku ceritakan di...
Continue reading Day 69 ( Pengalaman Mengesankan )